Minggu, Juli 13, 2008
Introduction
Selamat datang di "Bunga Taman".
Berawal dari beberapa tanaman hias dan halaman yang cukup luas, ditambah dengan tangan dingin ibuku dalam merawat tanaman, ternyata sekarang tanaman hias tersebut sudah ber-'anak-pinak' memenuhi halaman yang berlokasi di Jl. Raya Cikunir no. 6, Jakamulya - Bekasi Selatan.
Selain hobi, ibu memang hobi merawat tanaman. Beberapa kali ibu juga mendapat 'titipan' tanaman untuk di'sehatkan' atau dikembangbiakan dari saudara. Setelah sehat dan berkembangbiak, tanaman tersebut diambil kembali. Bahkan tidak jarang ibu mendapat tanaman yang sedang 'in' saat itu seperti sikas atau anturium, yang berarti menambah lengkap koleksi tanaman hias. Coba lihat di aneka sikas.
Buat yang sedang ingin menghias taman atau halaman, silakan lihat-lihat di other plants.
Kalau ada yang tertarik, hubungi aja ibu Soeroso di 021-9818 1963 atau 0815-928 9292.
Bisa juga datang untuk lihat-lihat ke di Jl. Raya Cikunir no. 6, Jakamulya - Bekasi Selatan, sambil ngobrol untuk memilih tanaman yang sesuai dengan kebutuhan. Saran saya, sebaiknya janjian dulu dengan ibu Soeroso ya...
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar